Bagi sebagian pengguna komputer mungkin sudah sering transfer data dari satu komputer ke komputer lainnya, bisa menggunakan modem, plash disk, cd ataupun yang lainnya. Tp jika data yang kita transfer itu kapasitasnya besar maka akan menunggu waktu yang lama, jadi kita akan memakai alat lain yang lebih mudah dan praktis. Sebelumnya saya telah bahas mengenai transfer data menggunakan modem, kali ini saya akan bahas mengenai transfer data menggunakan kabel utp, langsung aja kita lihat langkah berikut:
Setelah pemasangan kabel utp tersebut benar maka akan ada respon dari kedua komputer yang akan duhubungkan lalu masuk ke Open Network and Sharing Center bisa dari control panel bisa juga dari tempat pencarian wifi:
Pilih LAN (Local Area Network) > Properties lalu klik double Internet Protocol Version 4 (TCP/IPv4)
Nah disini kita akan mengatur IP Address kedua komputer dengan kelas A, B, C caranya sama hanya angkanya saja yang berbeda. Sebelum masuk ke pengaturan IP address kita bahas dulu kelas A, B, dan C.
Kelas A
- Byte pertama : 0-127
- jumlah : 126 kelas A(0 dan 127)
- Range IP : 1 - 126
Kelas B
- Byte pertama : 128 - 191
- jumlah : 16.384 kelas B
- RANGE IP : 128.0 - 191.5
Kelas C
- Byte pertama : 192 - 223
- jumlah : 2.097.152 kelas C
- Range : 192 - 223.255.255
Itulah penjelasan singkat mengenai kelas yang akan kita gunakan
Misalkan komputer/laptop A dengan kelas A kita atur IP Addressnya
Komputer/Laptop B dengan kelas A
Komputer A kelas B IP Addressnya
Komputer B Kelas B ip addresnya
Komputer A Kelas C IP Addressnya
Komputer B Kelas C IP Addressnya
IP Address untuk kedua komputer dan kelas A telah kita atur maka sekarang kita masuk ke cmd dengan cara: start > cmd.exe ketik ping 10.10.10.4 untuk memanggil komputer B lalu enter jika berhasil akan ada kalimat di bawahnya tentang transfer seperti 32 bytes
Sekarang kita masuk kedalam transfer datanya pada komputer A buka My computer > pilih local D atau dokumen < pilih file yang akan ditransfer klik kanan > share with > specific people
Selanjutnya kita akan menjumpai halaman seperti brikut pilih everyone > add > share dan done
Utuk mengetahui data yang kita transfer buka my computer > network > maka disitu sudah ada nama komputer B yang mentransfer data tadi, begitu juga sebaliknya silahkan dibuka maka data yang ditransfer sudah ada.
Demikianlah cara Sharing/transfer data dari satu komputer ke komputer yang lain, semoga bermanfaat, terimakasih dan selamat mencoba.












Komentar
Posting Komentar